Kewirausahaan Digital

 Hai teman-teman Sobat Dunia Kampus disini saya akan menjelaskan apasih kewirausahaan digital itu

    Kewirausahaan Digital adalah semua upaya atau kegiatan pemasaran yang dilakukan dengan menggunakan perangkat elektronik atau internet dan dipadukan dengan berbagai strategi pemasaran serta berbagai platform media digital yang memudahkan konsumen atau pelanggan untuk saling berkomunikasi secara online. Digital marketing Indonesia juga sudah mulai merambah sangat luas. 

    Para pebisnis dan pengusaha sudah mengepakkan sayap bisnis mereka ke berbagai platform sosial seperti Instagram, Facebook, Twitter, Blog, Whatsapp dan lain sebagainya. Layaknya strategi bisnis yang lain, digital marketing juga memiliki tantangan yang harus dihadapi oleh para penggunanya. Salah satu tantangan utamanya adalah ruang lingkup dan skala digital marketing itu sendiri. 

    Maksudnya, jika berminat untuk menerapkan digital marketing, maka harus memikirkan rencana dan teknik digital marketing seperti apa yang akan digunakan, menentukan jumlah kegiatan digital marketing yang akan dikelola, menentukan konten yang dinamis, menarik, terprogram, dan lain sebagainya.

Untuk lebih lanjutnya lagi teman-teman bisa lihat di essay yang telah saya buat

Essay Kewirausahaan Digital

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perkenalan 소개

Digital Marketing

About Seoul